Artikel

MUSYAWARAH DESA KHUSUS KOPERASI DESA MERAH PUTIH 2025

25 Mei 2025 10:10:51  Administrator  6 Kali Dibaca 

Pemerintah Desa Salamrejo telah menyelenggarakan Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) pada hari Minggu 25 Mei 2025 yang membahas pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, bertempat di Balai Desa Salamrejo, Kecamatan Karangan, Kabupaten Trenggalek, Provinsi Jawa Timur. Musdesus ini dilaksanakan sebagai bentuk tindak lanjut dari instruksi pemerintah pusat dalam mendorong kemandirian ekonomi desa melalui wadah koperasi. Adapun unsur yang hadir dalam Musyawarah Desa Khusus ini terdiri dari :

Pendiri/Pengurus

OPD

Camat atau yang mewakili

Kepala Desa

BKTM DAN BHABINSA

Ketua BPD

Perangkat Desa

Anggota BPD

TP PKK Desa

Kelompok Tani

Ketua RT dan RW Desa Salamrejo

Pendamping Desa

Karang Taruna

Unsur Kesehatan

Tokoh agama dan masyarakat

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Menu Kategori

 Statistik

 Arsip Artikel

 Agenda

Belum ada agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : Dusun Rejosari RT.009 RW.003
Desa : Salamrejo
Kecamatan : Karangan
Kabupaten : Trenggalek
Kodepos : 66361
Telepon :
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:161
    Kemarin:197
    Total Pengunjung:12.002
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.101.1
    Browser:Mozilla 5.0